Sabtu, 23-09-2023
  • SMK Taman Siswa Purwokerto

Kategori: Outdoor Activity

Kegiatan Outdoor Activity di Taman Mas Kemambang

Diterbitkan : Kamis, 7 Sep 2023
Kegiatan Outdoor dilaksanakan pada tanggal 31 Agustus 2023 dengan mengangkat tema Mengenal dan Menganalisis Pengelolaan Objek Wisata Buatan di Taman Mas Kemambang. Kegiatan ini melibatkan siswa kelas XII UPW. Kegiatan..

Mengenal Lebih Dekat Stasiun Purwokerto

Diterbitkan : Kamis, 7 Jan 2021
Tahukah kamu? Stasiun Purwokerto terus berbenah secara baik, mulai dari infrastruktur, pelayanan hingga sistem teknologi informasi yang akan memudahkan para penumpang kereta api. Dari bangunan dan fasilitas, kini Stasiun Purwokerto..

Penerimaan Tamu Ambalan (PTA) 2020-2021

Diterbitkan : Jumat, 18 Des 2020
Tahukah kamu? Kegiatan pramuka memiliki banyak sekali manfaat? Beberapa diantaranya adalah Melatih Anak untuk Mandiri, Melatih untuk Disiplin, Membangun Karakter Gotong Royong, Meningkatkan Rasa Kepedulian, Diajak Belajar untuk Mencintai Alam,..

Asiknya Belajar Sambil Keliling Purwokerto-Purbalingga Naik Trans Jateng

Diterbitkan : Kamis, 5 Nov 2020
Tahukah Kamu? Manfaat dari belajar di luar kelas banyak sekali dan juga merupakan kegiatan yang sangat mengasyikan bagi siswa dan juga guru. Belajar diluar kelas akan memberikan energi baru, membuat..

Eduwisata ke Taman Celosia Purwokerto

Diterbitkan : Minggu, 25 Okt 2020
Tahukah kamu? Ada wisata baru loh di Purwokerto. Namanya Taman Bunga Celosia Purwokerto, wisata ini terletak di Desa Linggasari Kecamatan Kembaran Kabupaten Banyumas. Untuk menuju ke lokasi sangatlah mudah, karena..

Saka Pariwisata Juara 1 Lomba Mengarang

Diterbitkan : Minggu, 18 Okt 2020
Tahukah kamu? Saka Pariwisata merupakan wadah kegiatan pendidikan dan pembinaan guna menyalurkan minat, bakat dan menambah pengetahuan, ketrampilan, pengalaman para Pramuka Penegak dan Pandega, dalam bidang kepariwisataan. Saka Pariwisata meliputi..

Bakti Sosial : Guru dan Siswa Berbagi untuk Warga di Kecamatan Sumbang

Diterbitkan : Kamis, 21 Mei 2020
Tahukah kamu? Tanggal 21 Mei 2020 kami memulai kegiatan bakti sosial (baksos) selama seminggu saat awal pandemi covid-19 dan pembatasan kegiatan untuk seluruh wilayah diberlakukan. Hampir banyak warga yang berhenti..

Kunjungan Belajar ke Bank Indonesia Purwokerto

Diterbitkan : Jumat, 15 Nov 2019
Tahukah Kamu? Bank Indonesia adalah lembaga keuangan berupa bank sentral di Indonesia yang bertanggungjawab mengatur kebijakan moneter dan menciptakan tingkat perekonomian yang stabil dalam suatu negara. Bank Indonesia menjaga stabilitas..

Factory Tour : Pabrik Teh Tambi Wonosobo

Diterbitkan : Minggu, 27 Okt 2019
Tahukah kamu? Kebun teh Tambi ditanam sejak tahun 1865 oleh Pemerintah Hindia Belanda, saat ini sudah dikelola oleh Perusahaan Lokal yang sebagian sahamnya dimiliki oleh Pemda Wonosobo. Jumlah karyawan tetapnya..

Kresna Hotel: Berdiri Sejak Abad 18 dan Selalu menjadi Tempat Persinggahan dari Presiden Soekarno hingga Jokowi

Diterbitkan : Minggu, 27 Okt 2019
Tahukah kamu? Hotel Kresna di Kabupaten Wonosobo sudah ada sejak jaman penjajahan Belanda tepatnya pada abad 18. Fyi, bangunan yang usianya diatas 50 tahun dianggap sebagai cagar budaya. Maka bentuk..

Saka Pariwisata Ikut Grebeg Sura Baturraden

Diterbitkan : Minggu, 22 Sep 2019
Tahukah kamu? Sekitar lebih dari 20 siswa dari 3 jurusan yang dimiliki oleh SMK Tamansiswa Purwokerto mengikuti event tahunan yaitu Grebeg Sura Baturraden. Saka pariwisata dibentuk agar dapat mempromosikan dan..

Pertihusada VI: Saka Bakti Husada Jawa Tengah Pelopor Kesehatan dan Karakter Bangsa

Diterbitkan : Selasa, 10 Sep 2019
Tahukah kamu? Pada tanggal 9 September 2019 Saka Pariwisata Banyumas mendapat mandat dan kesempatan untuk berkontribusi dalam acara Pertihusada VI di desa Sambirata Cilongok. Acara ini diikuti satuan karya dari..