Outdoor Activity

Pertihusada VI: Saka Bakti Husada Jawa Tengah Pelopor Kesehatan dan Karakter Bangsa

Sekda Jateng Sri Puryono Berkunjung ke Stand Saka Pariwisata

Tahukah kamu?

Pada tanggal 9 September 2019 Saka Pariwisata Banyumas mendapat mandat dan kesempatan untuk berkontribusi dalam acara Pertihusada VI di desa Sambirata Cilongok. Acara ini diikuti satuan karya dari berbagai daerah di Jawa Tengah. Siswa di dampingi guru mendirikan tenda camping guna mengikuti acara tersebut.

Kegiatan ini pun dikunjungi oleh Atiqoh Ganjar Pranowo sebagai Ketua Kwartir Daerah Jawa Tengah. Didamping ketua Saka Bakti Husada Jawa Tengah yaitu bapak Yulianto Prabowo.

Para anggota kontingen dari 35 Kwarcab se-Jateng melakukan berbagai kegiatan bakti di lingkungan masyarakat mulai dari jambanisasi, pembuatan kebun toga, benah rumah sehat, pemberantasan sarang nyamuk (PSN), larvasidasi di rumah warga Desa Sambirata, hingga pendataan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS).

Author

smktamsis

Leave a comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *